Shalom rekan-rekan alumni terkasih, Pelayanan KKA GAMA terus berjalan dan dampaknya makin terasa bagi mahasiswa dan alumni Kristen Universitas Gadjah Mada. Pengurus terus memacu supaya dampaknya makin terasa bagi gereja dan masyarakat lebih luas bahkan bangsa dan negara. Oleh karenanya pada akhir tahun 2023 dan awal tahun 2024 ini ada beberapa kegiatan pelayanan yang dikerjakan oleh pengurus meliputi Rapat Kerja, Program Beasiswa dan Perayaan Natal. Setiap kegiatan tidak bisa luput dari kebutuhan dana, oleh karena itu pengurus mengajak semua alumni mengambil bagian dalam doa dan dana dalam pelayanan ini.
Pengurus membutuhkan dana sebesar Rp 23.165.000 (Dua puluh tiga juta seratus enam puluh lima ribu rupiah) untuk mendukung kegiatan ini. Bagi rekan-rekan yang akan memberikan dukungan dana bisa ditranfer ke nomor rekening BCA No. 86-1026-7671 atas nama Didik Bintoro Cahyo/Prabowo Dwi Kartiko. Donatur dapat mengirimkan bukti transfer melalui WhatsApp nomor 0897-9797-877 (Evie). Kiranya Tuhan Yesus Kristus memberkati pelayanan kita.
Anggaran Kegiatan Rapat Kerja, Beasiswa dan Perayaan Natal KKA GAMA
No | Kegiatan | Pelaksanaan | Perincian | Jumlah (Rp) | Subtotal (Rp) |
---|---|---|---|---|---|
1 | Raker Pengurus | 22-23 Desember 2023 | 15 orang @Rp 125.000 | 1.875.000 | 1.875.000 |
2 | Program Beasiswa | 5 Januari 2024 | 1 orang @Rp 2.000.000 | 2.000.000 | 15.500.00 |
2 orang @Rp 3.000.000 | 6.000.000 | ||||
3 orang @Rp 2.500.000 | 7.500.000 | ||||
3 | Perayaan Natal | 13 Januari 2024 | Sewa tempat | 500.000 | 5.790.000 |
Konsumsi 70 [email protected] | 3.500.000 | ||||
Perlengkapan dan dekorasi | 500.000 | ||||
Viatikum pembicara | 300.000 | ||||
Ucapan terima kasih dan transportasi tim musik/mulmed | 500.000 | ||||
Latihan tim musik 2×6 [email protected] | 240.000 | ||||
Acara | 250.000 | ||||
TOTAL | 23.165.000 |
0 Comments